F.A.Q

Selamat datang di halaman FAQ (Frequently Asked Questions) kami!

Kami percaya bahwa pemahaman yang mendalam adalah kunci untuk keberhasilan dalam kursus mekanik mobil kami. Untuk memastikan Anda memiliki semua informasi yang Anda butuhkan sebelum memulai perjalanan Anda dalam dunia mekanik mobil, kami telah merangkum pertanyaan yang sering diajukan oleh calon siswa kami.

FAQ ini mencakup berbagai topik yang mungkin Anda pertimbangkan sebelum mendaftar, selama kursus, dan setelah Anda menyelesaikan program pelatihan kami. Kami harap panduan ini akan membantu Anda dengan segala pertanyaan Anda dan memberikan gambaran yang jelas tentang apa yang dapat Anda harapkan dari pengalaman belajar di OJC Auto Course.

Apa saja program kursus otomotif di OJC Auto Course

OJC Auto Course menyediakan beberapa Program Pelatihan Mekanik Mobil Unggulan, yaitu Kursus Otomotif 1 Tahun (KOT), Training Centre 6 Bulan (TC), dan Program Kelas Privat.

Bagaimana alur pendaftaran di OJC Auto Course?

Kamu bisa datang langsung ke kantor kami atau bisa menghubungi kontak admin yang tercantum di web.

Di mana lokasi pelaksanaan aktivitas belajar kursus?

Jl. Nitiprayan No.24 RT 01, Jomegatan, Ngestiharjo, Kecamatan Kasihan, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55182.

Apakah disediakan asrama untuk siswa kursus?

Ya. OJC Auto Course menyediakan mess/asrama untuk tempat tinggal siswa yang jaraknya tidak jauh dari lokasi kursus. Kami menyebutnya Asrama OJC. Asrama OJC diperuntukkan bagi siswa yang tidak mau repot mencari tempat tinggal selama kursus.

Apakah pembayaran biaya kursus otomotif di OJC Auto Course bisa diangsur?

Ya. Pembayaran dapat diangsur. Hanya saja terdapat syarat dan ketentuan bila ingin melakukan pembayaran dengan cara diangsur.

Apa saja fasilitas mengikuti kursus otomotif mobil di OJC Auto Course?

  1. Pelatihan praktis yang hands-on dengan teknologi terkini dalam industri otomotif.
  2. Instruktur berpengalaman yang siap memberikan bimbingan dan dukungan.
  3. Materi pelatihan yang selalu terbaru sesuai perkembangan teknologi otomotif.
  4. Unit mobil praktek
  5. Ruang kelas teori ber-AC
  6. Sertifikasi resmi yang diakui oleh industri (Sertifikat Pelatihan, Sertifikat Kompetensi, dan Sertifikat Magang)

Punya pertanyaan seputar kursus otomotif di OJC Auto Course ?

  • Alamat

    Jl. Nitiprayan No.24 RT 01, Jomegatan, Ngestiharjo, Kec. Kasihan, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55182

  • Telepon

    0896 7356 8894

  • Email

    info@ojc.co.id

Social Media

Made with ❤ 2023 — OJC.CO.ID All Rights Reserved​.

Member of Otomotif Jogja Centre - CV. Akselerasi Muda Gerilya